Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi, Penjelasan Tiga Raperda

 
Nota penjelasan DPRD atas tiga Raperda prakarsa

Kabupaten Sukabumi, Jabar 

polkrim-news.com || DPRD Kabupaten Sukabumi menggelar rapat paripurna agenda penyampaian nota penjelasan DPRD atas tiga Raperda prakarsa. Rapat berlangsung di Ruang Rapat DPRD Kabupaten Sukabumi, Senin (13/1/2024). 

Raperda tentang pengetahuan tradisional dalam penetapan kawasan perlindungan mata air.

Raperda tentang jasa lingkungan. Raperda tentang pemberian insentif dan kemudahan Investasi.

Turut hadir, Bupati Sukabumi, H Marwan Hamami, unsur Forkopimda, dan tamu undangan lainnya. 

Pimpinan Alat Kelengkapan DPRD, Bayu Permana, menjelaskan bahwa Raperda tentang pengetahuan tradisional dalam penetapan kawasan perlindungan mata air bertujuan menetapkan kawasan perlindungan mata air yang berdasarkan pengetahuan nasional, memberikan landasan hukum bagi pemerintah daerah dan masyarakat dalam upaya pelestarian mata air, serta mendorong keterlibatan aktif masyarakat untuk perlindungan. 

"Ruang lingkup dan materi buatan ini sesuai dengan materi muatan undang-undang nomor 5 tahun 2017," ujarnya.

Menurutnya, di tengah arus globalisasi saat ini, keberadaan pengetahuan tradisional terancam terpinggirkan, oleh karena itu perlu adanya landasan kuat untuk mengintegrasikan pengetahuan internasional kedalam kebijakan perlindungan lingkungan. 

"Kebudayaan nusantara dan nilai-nilai kearifan lokal masyarakat juga menjadi landasan utama untuk menjadi pelestarian sumber daya air bagi kesehatan," ungkapnya.

Beberapa penyampaian nota pengantar Raperda prakarsa DPRD tersbut akan di jawab oleh Bupati Sukabumi, H Marwan Hamami pada rapat Paripurna berikutnya.*

0/Post a Comment/Comments

TOTAL VISITS :

DPRD KABUPATEN SUKABUMI

POLKRIM | Portal Media Online Nasional
HARI PAHLAWAN NASIONAL

DPRD KABUPATEN SUKABUMI

POLKRIM | Portal Media Online Nasional
HARI SUMPAH PEMUDA

DPRD KABUPATEN SUKABUMI

POLKRIM | Portal Media Online Nasional
SELAMAT HARI IBU

TABLOID NASIONAL POLKRIM

POLRI PRESISI

POLKRIM | Portal Media Online Nasional

STOP PUNGLI

POLKRIM | Portal Media Online Nasional
PUNGUTAN LIAR